Minggu, 17 Mei 2009

Filled Under:

Memproteksi Flashdisk Anda Dari Orang Yang Tidak Dikehendaki

Flashdisk sudah menjadi kebutuhan pengguna komputer disamping CD, Flashdisk ini berfungsi untuk menyimpan data dengan format apupun dan kelebihannya yaitu kepratisan alat ini yang bisa dibawa kemana-mana dengan bentuk fisik yang relatif kecil dibandingkan dengan CD.

Perkembangan Flashdisk ini sangat pesat mulai dari segi kapasitas, model, serta fitur (mp3, mp4 dll). Perkembangan ini tentunya harus di barengi dengan keamaan atas data-data didalamnya agar tidak sembarangan di akses oleh orang lain. Pada kenyataannya banyak vendor pembuat flesdisk yang kurang memperhatikan pada keamanaan ini, walaupun ada sebagian vendor yang sudah memfalitasi fitur yang dapat mengamankan data mereka dari orang yang tidak dikehendaki dan dari virus.

Bagi anda yang kebetulan mempunyai flashsdisk yang tidak dilengkapi dengan softwere yang dapat mengamankan dari virus maupun dari orang yang tidak anda kehendaki jangan berkecil hati dulu, karena ada suatu softwere yang berguna untuk memproteksi data-data anda yang berada pada flashdisk tersebut dan dari orang-orang yang tidak anda kehendaki.

Sofwere ini bersifat freeware, dan diciptakan oleh anak bangsa yaitu oleh Welly Samodra, Softwerenya bisa anda dapatkan disini, kemudian cara penginstalannya gampang, anda terlebih dahulu buka file Bacadulu.txt dan ikuti langkah-langkah yang diberikan.




0 komentar:

Copyright @ 2013 Rachsoft.